Minggu, 16 November 2008

Etika Berkendara

Etika Berkendara

1.Patuhi rambu-rambu lalu lintas yang terpasang di sepanjang perjalanan.
2.Lakukan pengereman dengan menjaga jarak aman dan hindari mengerem secara mendadak.
3.Berikan jalan terlebih dahului bagi kendaraan-kendaraan dalam kondisi darurat, seperti: ambulance, pemadam kebakaran, mobil patroli.

4.Jangan mendahului kendaraan lain bila Anda ragu-ragu.
6.Hormati Pejalan kaki
7.Memakai perlengkapan sesuai standart keamanan



Tidak ada komentar: